Pages

Jumat, 12 Juni 2015

Analisis Web Menggunakan Alexa

 Menganalisis web bisa dengan mengukur traffic pada web tersebut. Traffic disini menggambarkan seberapa banyak orang yang mengakses web tersebut. Ada beberapa tools yang dapat digunakan jika ingin menganalisa web, 3 diantaranya adalah page rank, alexa dan seomoz. Tools ini merupakan web bantuan untuk mengukur traffic dari sebuah web yang akan dianalisa.
Yang akan dibahas kali ini adalah Alexa . Seperti yang dikutip Wikipedia Alexa merupakan anak perusahaan dari amazon.com yang menyediakan data terkait dengan traffic web. Alexa dapat beroperasi sebagai toolbar pada sebuah browser atau tambahan widget pada sebuah blog. Akan tetapi ada cara praktis lain untuk mengechek traffic dari sebuah situs dengan mengunjungi sitis resmi alexa, yaitu http://www.alexa.com/siteinfo.



Selanjutnya kita akan mencoba untuk menbandingkan hasil traffic pada www.tumblr.com dan www.pinterest.com



Pada hasil check rank di atas dapat dilihat, Alexa menampilkan 2 hasil rank yaitu rank secara global dan rank pada sebuah negara. Web tumblr mendapatkan posisi ke  39 dan pinterest pada posisi  37 didunia. Perbedaan yang sangat kecil, tapi telah menunjukkan bahwa lebih banyak orang yang mengunjungi situs pinterest dibandingkan tumblr.

Pada situs alexa ini juga dapat menampilkan list dari rangking web dengan traffic tertinggi. Pada saat ini, google merupakan situs yang menduduki posisi pertama.



source :

0 komentar:

Posting Komentar